Apa itu alergi?

Alergi adalah reaksi atau respon yang diberikan terhadap antigen yang berbentuk partikel. Alergi disebut juga dengan hipersensitivitas. Zat-zat yang dapat menyebabkan alergi disebut sebagai alergen. . Antibodi IgE diproduksi dan histamin dilepaskan oleh sel-sel tertentu yang menyebabkan kemerahan dan peradangan selama alergi.

Soal: Apa itu alergi?

Related Posts