Macam-macam rukun khutbah jumat ada 5 dengan perjalanan ijmal, kalau menurut perjalanan tafsil ada 8 sebab di khutbah perama ada 4, di khutbah kedua ada 4.
Di khutbah pertama yaitu :
- Memuji Allah, yaitu membaca Alhamdulillah atau lafad hamdullooh, atau anaahaamidullillahi, atau walillaahilhamdu.
- Membaca sholawat ke nabi Muhammad saw
- Wasiat dengan taqwa. Dan yang disebut taqwa yaitu imtitsaalu awa mirillah wajtinaabu nawaahiih.
- Membaca 1 ayat dari al quran
Rukun khutbah 2 di khutbah kedua :
- Memuji Allah, membaca Alhamdulillah
- Membaca sholawat ke nabi Muhammad saw
- Wasiat dengan taqwa
- Membaca doa ke mukmin dan mukminat, khususnya ke ahli jumat yang hadir
Rukun yang 5 :
- Memuji Allah di khutbah yang 2
- Membaca sholawat ke Rasulullah
- Wasiat dengan taqwa
- Mendo’akan orang mukmin lelaki dan mukmin perempuan di khutbah yang akhir
- ..
Diambil dari kitab Syafinatunnnaja Fiusuluddin Walfikhi karangan Abdul Mu’ti Muhammad Nawawi