Soal Essay dan Pilihan Ganda Meniti Kehidupan dengan Kemuliaan Beserta Jawaban

Hallo kawan-kawan, berikut ini akan disajikan Soal Essay dan Pilihan Ganda Meniti Kehidupan dengan Kemuliaan Beserta Jawaban. Mudah-mudahan V ini memberikan manfaat yang banyak.

Soal Pilihan Ganda Meniti Kehidupan dengan Kemuliaan Beserta Jawaban

Soal No. 1). Allah Swt, memerintahkan kepada umat Islam agar bersaudara dengan persaudaraan sejati terhadap sesama umat Islam dalam kehidupan sehari-hari. Perintah tersebut terdapat dalam Q.S Al-An’am ayat….
A. 70
B. 71
C. 72
D. 73
E. 74
Jawaban: C

Soal No. 2). Allah SWT berfirman:

اِنَّمَا الْمُؤْمِنُوْنَ اِخْوَةٌ فَاَصْلِحُوْا بَيْنَ اَخَوَيْكُمْ وَاتَّقُوا اللّٰهَ لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُوْنَ

Perintah yang terdapat dalam potongan ayat di atas adalah….
A. Larangan berpecah belah
B. Berjanji berjuang dijalan Allah Swt.
C. Menjauhi prasangka karena prasangka sebagian dari dosa
D. Menjauhi prasangka, mencari kesalahan orang lain, dan menggunjing
E. Mempersaudarakan orang yang bertikai
Jawaban: E

Soal No. 3). Salah satu contoh perilaku yang mencerminkan sikap Mujahidah An-Nas adalah…
A. Berpikir negatif
B. Tidak pernah bekerja keras
C. Pesimis dalam segala hal
D. Tidak pernah bersyukur
E. Mampu mengendalikan amarah
Jawaban: E

Soal No. 4). Jika manusia tidak beruntung dalam peroleh karunia Allah Swt. Hal itu bukanlah berarti Allah Swt, benci kepadanya melainkan kualitas atau kemampuannya belum maksimal. Oleh karena itu, hendaknya kita senantiasa…
A. Sabar, tawakal, dan jarang berdoa
B. Husnuzan kepada Allah Swt.
C. Suuzun kepada Allah Swt.
D. Menyerahkan karena tidak ada gunanya
E. Tidak melanjutkan usahanya karena takut gagal
Jawaban: B

Soal No. 5). Berikut hikmah Husnuzan, kecuali…
A. Hidup menjadi tenang, tentram dan damai
B. Hati menjadi bersih
C. Bisa menimbulkan rasa pesimis
D. Jauh dari perselisihan atau perpecahan
E. Senantiasa bersyukur kepada Allah Swt.
Jawaban: C

Soal No. 6). Perintah untuk menjaga persaudaraan, baik persaudaraan sesama manusia, persaudaraan sebangsa, maupun persaudaraan umat islam terdapat pada surah …..
A. Al-anfal ayat 12
B. Al-Maidah ayat 12
C. Al-hujarat ayat 10
D. Al-hujarat ayat 11
E. Al-hujarat ayat 13
Jawaban: C

Soal No. 7). Kesungguhan dalam mengendalikan diri pribadi atau sikap kontrol diri adalah pengertian dari…
A. Husnuzan
B. Ukhuwah
C. Ikhtiar
D. Mujahidah an-nafs
E. Tawakal
Jawaban: A

Soal No. 8). Ketika ada kesalahanpahaman antara kaum muslimin, sebaiknya harus segera…
A. Bertengkar
B. Bermusuhan
C. Berdiam diri
D. Berdamai
E. Bersorak ceria
Jawaban: D

Soal No. 9). Q.S Al-Hujurat ayat 10 memerintahkan untuk…
A. Menghindari berpecah belah
B. Menjauhi prasangka
C. Mendamaikan orang-orang mukmin yang berselisih
D. Tolong menolong dalam kebaikan
E. Bersikap sabar
Jawaban: C

Soal No. 10). Contoh perilaku yang menunjukan suuzun kepada diri sendiri adalah…
A. Giat menuntut ilmu
B. Giat mencari rejeki yang halal
C. Menutup diri dari lingkungan sekitar
D. Berupaya memotivasi diri
E. Banyak melakukan inovasi yang baik
Jawaban: D

Soal No. 11). Peraktik ukhuwah atau persaudaraan harus kita tumbuh kembangkan dan kita lestarikan dalam kehidupan dimanapun kita berada dengan cara saling…
A. Pengertian
B. Membiarkan
C. Mencurigakan
D. Mencemooh
E. Memiliki
Jawaban: A

Soal No. 12). Allah Swt. Memerintahkan kepada umat manusia agar senantiasa bersikap Husnuzan terhadap sesama manusia dalam kehidupan sehari-hari. Perintah tersebut tertuang dalam Q.S Al-hujarat ayat…
A. 10
B. 11
C. 12
D. 13
E. 14
Jawaban: C

Soal No. 13). Etika seorang muslim dalam pergaulan sehari-hari dijelaskan dalam surah….
A. Al-hujarat ayat 10
B. Al-anfal ayat 72
C. Al-hujarat ayat 12
D. Al-hujarat ayat 11
E. Al-anfal ayat 73
Jawaban: C

Soal No. 14). Sesungguhnya orang-orang mukmin itu …
A. Pemberani
B. Bermartabat
C. Berkeluarga
D. Bersaudara
E. Bersatu
Jawaban: C

Soal No. 15). Salah satu makna ijmali surah al-hujarat ayat 12 adalah…
A. Mencari kesalahan orang lain
B. Larangan menggunjing
C. Perintah berprasangka buruk
D. Allah tidak menerima tobat
E. Perintah berbuat buruk
Jawaban: A

Soal Essay Meniti Kehidupan dengan Kemuliaan Beserta Jawaban

Soal No. 1). Apa pengertian Ukhuwah Islamiah Menurut bahasa?

Jawaban:
ukhuwah islamiyah secara bahasa berarti persaudaraan

Soal No. 2). Apa istilah pengendalian diri itu?

Jawaban:
Tindakan membawa diri dengan mengontrol emosi serta tingkah laku dan tutur kata yg kita lakukan.

Soal No. 3). Sebutkan perilaku yang mencerminkan Husnuzan?

Jawaban:
a. Husnuzan terhadap Allah SWT
· Syukur
· Ibadah
· Dzikir
· Berdoa
· Tawadu
· Tawakal

b. Husnuzan terhadap Diri Sendiri
· Percaya Diri
· Gigih
· Sabar
· Tawadu

c.) Husnuzan terhadap Sesama Manusia
· Saling mengormati
· Berbuat baik tehadap sesama
· Generasi tua menyayangi generasi muda
· Saling tolong-menolong dalam kebajikan

Soal No. 4). Tuliskan Q.S Al-Hujurat ayat 10 beserta artinya!

Jawaban: Allah SWT berfirman:

اِنَّمَا الْمُؤْمِنُوْنَ اِخْوَةٌ فَاَصْلِحُوْا بَيْنَ اَخَوَيْكُمْ وَاتَّقُوا اللّٰهَ لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُوْنَ

“Sesungguhnya orang-orang mukmin itu bersaudara, karena itu damaikanlah antara kedua saudaramu (yang berselisih) dan bertakwalah kepada Allah agar kamu mendapat rahmat.”
(QS. Al-Hujurat 49: Ayat 10).

Soal No. 5). Jelaskan isi kandungan dari Q.S Al-Hujurat, 49:12!

Jawaban:

  • orang-orang yang beriman diharamkan mengghibah dan mencari” keburukan orang
  • ghibah atau mencari” keburukan orang karena diharamkan, jika dilanggar akan mendapat dosa
  • mengghibah diperumpamakan oleh Allah memakan daging bangkai teman sendiri
  • orang-orang yang beriman diwajibkan untuk husnudzan
  • perintah untuk bertaqwa kepada Allah
  • mengingatkan bahwa Allah maha menerima taubat hambaNya yang mau bertaubat.

Related Posts