Jelaskan ruang lingkup bioteknologi

Ruang lingkup bioteknologi sangat luas, namun demikian tujuan pertama dari perkembangaan ilmu ini adalah manfaat ekonominya. Sedangkan bila dilihat dari cakupan dan aplikasi ilmu ini sekarang maka terdapat berbagai definisi yang harus dikemukakan.

Ada empat kegiatan utama yang ada pada ruang lingkup bioteknologi, diantara lain:

  • Teknologi industri dengan menggunakan reaktor bio, dimana mikroba dan enzim menjadi katalis utama
  • Rekayasa genetika.
  • Peleburan sel dalam upaya manipulasi genetik.
  • Kultur jaringan pada sel atau tumbuhan.

Bioteknologi adalah cabang ilmu yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, fungi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa.

Ciri-Ciri Bioteknologi

  1. Adanya pendayagunsan secara teknologi dan industry
  2. Produk yang dihasilkan adalah hasil ekstraksi dan pemurnian
  3. Adanya penggunaan makhluk hidup secara langsung dan belum tahu adanya penggunaan enzim.
  4. Memanfaatkan prinsip-prinsip ilmiah melalui penelitian

 

Scroll to Top