Contoh soal dan pembahasan Hukum Hooke

Selamat berjumpa kembali kawan-kawan, di bawah ini akan disajikan contoh soal dan pembahasan Hukum Hooke. Semoga contoh soal dan pembahasan Hukum Hooke ini bermanfaat banyak.

Soal No. 1) Data pada tabel percobaan berikut merupakan hasil percobaan yang terkait dengan elastisitas benda. Pada percobaan digunakan bahan karet ban dalam sepeda motor. (percepatan gravitasi g = 10 m/s2)

No Beban (Kg)  Panjang Karet (cm) 
1. 0,20 5,0
2. 0,40 10,0
3. 0,60 15,0
4. 0,80 20,0
5. 1,00 25,0

Berdasarkan tabel di atas maka dapat disimpulkan bahwa bahan karet memiliki konstanta elastisitas ….
A. 122 N/m
B. 96 N/m
C. 69 N/m
D. 56 N/m
E. 40 N/m
Jawaban: E

img1

img2

Soal No. 2)  Empat buah pegas identik masing-masing mempunyai konstanta elastisitas 1600 N/m disusun seri-pararel (lihat gambar diatas). Beban W yang digantung menyebabkan sistem pegas mengalami pertambahan panjang secara keseluruhan sebesar 5 cm. Berat beban W adalah ….
A. 60 N
B. 120 N
C. 300 N
D. 450 N
E. 600 N
Jawaban: A

img6

Soal No. 3) Perhatikan grafik hubungan gaya F dengan pertambahan panjang x pada suatu pegas di bawah ini !

img7

Berdasarkan grafik, maka pegas tetap akan bersifat elastis pada gaya tarik sebesar ….
A. 0 sampai 4 N
B. 0 sampai 8 N
C. 0 sampai 12 N
D. 8 sampai 12 N
E. 8 sampai 16 N
Jawaban: C

img8

img9

Related Posts